Postingan

PERAN PEMUDA DALAM PENANGANAN PANDEMI COVID-19

PERAN PEMUDA DALAM PENANGANAN PANDEMI COVID-19 Oleh: Al Munawir Student of Department of Islamic Economics  Syiah Kuala University Sebagaimana yang kita ketahui bahwa pada tahun 2020 ini merupakan tahun yang akan dikenang sepanjang masa dikarenakan adanya fenomena yang begitu dahsyat yang menimpa seluruh negara yang ada dibumi ini. Fenomena yang dimaksud adalah munculnya virus yang begitu mematikan yang bernama virus corona atau bahasa medisnya covid-19. Covid-19 pertama mucul di Kota Wuhan China pada akhir tahun 2019 lalu, selanjutnya penyebaran virus corona makin menghawatirkan karena sudah merambah keberbagai negara dibelahan dunia ini. Kompas.com (06/04/2020) melansir data real time yang dikumpulkan oleh John Hopkins University, jumlah infeksi per Senin (06/04/2020) pagi adalah sebanyak 1,27 juta kasus. Salah satu negara yang terdampak wabah covid-19 yang berada dibenua Asia ialah Indonesia. Data terbaru per Minggu (05/04/2020) pukul 12.00 WIB, menyebutkan jumlah k

ISTILAH-ISTILAH INSTRUMEN SUMBER PENERIMAAN KEUANGAN NEGARA DALAM KEUANGAN PUBLIK ISLAM

Gambar
Al Munawir Ekonomi Islam, Universitas Syiah Kuala Email:  almunawirnawir175@gmail.com Sebagaimana kita ketahui bahwa, suatu sistem ekonomi yang didasarkan pada konsep Islam, adalah sebuah sistem ekonomi yang siap mengantarkan umatnya kepada sebuah kesejehteraan yang sebenarnya (falah), yaitu satu kesejahteraan yang tidak hanya terpenuhi kebutuhan jasmani manusia melainkan juga kebutuhan rohani, mengingat esensi manusia justru terletak pada rohaninya. Jadi disini, penulis mencoba membuat ringkasan mengenai istilah-istilah istrumen sumber penerimaan keuangan negara dalam kajian keuangan publik Islam. Yang tujuannya tidak lain untuk menambah wawasan lalu mencoba mengaplikasikan dengan baik istrument tersebut, sehingga suatu negara tersebut menjadi maju dan rakyatnya akan sejahetera didunia maupun akhirat. Baiklah marilah kita melihat istilah-istilah instrumen sumber penerimaan negara dalam konteks keuangan publik Islam berikut ini: 1.     Zakat Secara bahasa za

NILAI-NILAI DASAR EKONOMI ISLAM

Gambar
Al Munawir Ekonomi Islam, Universitas Syiah Kuala Email: almunawirnawir175@gmail.com Islam merupakan agama yang sangat sempurna, setiap kegiatan kita didunia ini sudah diatur dengan sedemikian rupa baik dan teraturnya sehingga membuat hati kita tenang didalam menjalankan aktivitas kita sehari-hari. Begitu juga dengan kita didalam bermuamalah sudah pasti kita sudah diajarankan bagaimana memperhatikan nilai-nilai dasar dalam bermuamalah sesuai dengan yang telah diperintahkan oleh Allah SWT serta diberikan contoh Rasulullah SAW didalam menjalankan aplikasinya didunia ini, sehingga menjadi berkah baik didunia maupun akhirat.             Sebagaimana kita ketahui bahwa, nilai-nilai dasar ekonomi Islam berbeda dengan nilai dasar ekonomi kapitalis dan sosialis. Ekonomi kapitalis berdasar pada laisez-faire (kebebasan mutlak) sebagai ideology dasarnya. Nilai dasar tersebut kemudian membentuk nilai-nilai dasare masyarakat kapitalis yang berupa kepimilikan pribadi, motif men

MENGENAL ISTILAH AKAD-AKAD DALAM KAJIAN EKONOMI ISLAM

Gambar
MENGENAL ISTILAH AKAD-AKAD DALAM KAJIAN EKONOMI ISLAM Oleh: Al Munawir Email: almunawirnawir175@gmail.com Islam merupakan merupakan agama yang sangat dirahmati dan diberkahi oleh Allah SWT, jadi kita selaku hamba Allah yang hidup dipermukaan bumi ini dituntut untuk selalu beribadah kepada-Nya. Begitu juga dengan kita didalam bermuamalah, Allah SWT sudah menganjarkan kita melalui utusannya yakni baginda Rasulullah SWA mengenai kehidupan kita didunia ini didalam bertansaksi muamalah yang sesuai dengan ketentuan syariah. Sebagaimana kita ketahui bahwa, akad (transaksi) boleh dikatakan terjadi dalam setiap kegiatan yang berhubungan dengan muamalat. Akad sendiri berasal dari bahasa arab  al aqdu  yang berarti: perikatan, perjanjian dan pemufakatan. Akad adalah suatu perikatan antara ijab dan kabul dengan cara yang dibenarkan syara' yang menetapkan adanya akibat- akibat hukum pada objeknya. Ijab adalah pernyataan pihak