Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

NILAI-NILAI DASAR EKONOMI ISLAM

Gambar
Al Munawir Ekonomi Islam, Universitas Syiah Kuala Email: almunawirnawir175@gmail.com Islam merupakan agama yang sangat sempurna, setiap kegiatan kita didunia ini sudah diatur dengan sedemikian rupa baik dan teraturnya sehingga membuat hati kita tenang didalam menjalankan aktivitas kita sehari-hari. Begitu juga dengan kita didalam bermuamalah sudah pasti kita sudah diajarankan bagaimana memperhatikan nilai-nilai dasar dalam bermuamalah sesuai dengan yang telah diperintahkan oleh Allah SWT serta diberikan contoh Rasulullah SAW didalam menjalankan aplikasinya didunia ini, sehingga menjadi berkah baik didunia maupun akhirat.             Sebagaimana kita ketahui bahwa, nilai-nilai dasar ekonomi Islam berbeda dengan nilai dasar ekonomi kapitalis dan sosialis. Ekonomi kapitalis berdasar pada laisez-faire (kebebasan mutlak) sebagai ideology dasarnya. Nilai dasar tersebut kemudian membentuk nilai-nilai dasare masyarakat kapitalis yang berupa kepimilikan pribadi, motif men

MENGENAL ISTILAH AKAD-AKAD DALAM KAJIAN EKONOMI ISLAM

Gambar
MENGENAL ISTILAH AKAD-AKAD DALAM KAJIAN EKONOMI ISLAM Oleh: Al Munawir Email: almunawirnawir175@gmail.com Islam merupakan merupakan agama yang sangat dirahmati dan diberkahi oleh Allah SWT, jadi kita selaku hamba Allah yang hidup dipermukaan bumi ini dituntut untuk selalu beribadah kepada-Nya. Begitu juga dengan kita didalam bermuamalah, Allah SWT sudah menganjarkan kita melalui utusannya yakni baginda Rasulullah SWA mengenai kehidupan kita didunia ini didalam bertansaksi muamalah yang sesuai dengan ketentuan syariah. Sebagaimana kita ketahui bahwa, akad (transaksi) boleh dikatakan terjadi dalam setiap kegiatan yang berhubungan dengan muamalat. Akad sendiri berasal dari bahasa arab  al aqdu  yang berarti: perikatan, perjanjian dan pemufakatan. Akad adalah suatu perikatan antara ijab dan kabul dengan cara yang dibenarkan syara' yang menetapkan adanya akibat- akibat hukum pada objeknya. Ijab adalah pernyataan pihak

STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL KERAJINAN BATIK DI KOTA TEGAL

Pada masa sekarang ini batik tumbuh menjadi sebuah industri yang semakin lama makin berorientasi komersial dan bukan lagi sekedar seni, budaya, atau kriya. Jadi industri batik sudah banyak sekali mengalami perkembangan yang sangat pesat didalam industri tekstil, maka dari itu kita selaku generasi muda yang hidup pada zaman sekarang ini harus memiliki ide kreatif, inovatif, produktif untuk kemajuan usaha anak bangsa dimasa yang akan datang. Sebelum kita membahas lebih dalam lagi, marilah kita melihat terlebih dahulu sejarah perkembangan batik di Indonesia. Sejarah bati di Indonesia dimulai dari G.P. Rouffaer, ilmuan Belanda yang meneliti soal batik mengatakan, teknik ini dibawa pertama kali dari daerah India Selatan. Kemudia J.L.A Brandes yang mengatakan bahwa sebenarnya sebelum ada pengaruh India datang ke Indonesia, negara Indonesia telah memiliki 10 unsur kebudayaan asli yaitu, wayang, gamelan, puisi, pengecoran logam mata uang, pelayaran, ilmu falak, budidaya padi, irigasi, peme